Foto oleh google |
Raksasa teknologi google ternyata penuh dengan kejutan, setelah kesuksesanya di Android Jelly Bean dan KitKat, google meriliskan satu lagi versi android yaitu versi 6.0 atau yang lebih dikenal sebagai android Marshmallow.
Apakah Android marshmallow itu ?
Mungkin banyak dari kita yang kaget,karena belum lama setelah peluncuran android lolipop ternyata raksasa google telah merilis android marshmallow (v.6.0) lalu,apakah android marshmallow itu ?
Android Marshmallow merupakan pemutakhiran yang akan datang untuk sistem operasi telepon genggam Android yang terutama akan berfokus pada perbaikan inkremental dan penambahan fitur lainnya -WikipediaKapan Android marshmallow akan dirilis ?
Nah inilah yang menjadi pertanyaan kita.. "KAPAN" tetapi tenang,google berkata bahwa OS terbaru Google itu direncanakan akan dirilis diakhir tahun 2015, dan akan dapat di gunakan pertama kali dalam Smarthphone
The issue
Android 6 0 itu adalah penerus Lollipop. Selain ganti nama, Google juga memasukan beberapa feature anyar salah satunya dukungan pemindai sidik jari dan kabarnya android ini dibekali dengan teknologi fast charging dan ramah dengan peggunaan ram !
Sepertinya cukup penjelasan admin tentang android marshmallow yang dirilis ini, tidak sabar bukan untuk mencobanya ? See you next time mojokers !
-Sumber : google.com ; wikipedia.com ; http://www.szaktudas.com/berita-teknologi-terbaru-google-rilis-os-android-versi-6-0-marshmallow-53464.html
0 komentar:
Harap Komentar dengan bijak :)